Cara Mengunci Control Panel Tanpa Software

Waduh kayaknya udah lama gak share artikel nie.

Ane mau share artikel baru mungkin, sudah ada yang tahu tentang Cara Mengunci Control Panel Tanpa Software.
Gak apa² kan k'lo ane share lagi, heheh Ok... langsung aja gan :
  • Jalankan Registry Editor.
  • Masuk ke sub key HKEY_CLASSES_ROOT\CLSID\{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}\InProcServer32
  • Klik ganda data string [(Default)] dan gantikan isinya menjadi selain shell32.dll. Misalnya : Shell32.dll-
Coba sekarang agan akses control panel, maka agan akan menemukan pesan No Page To Display. Untuk mengembalikan nya seperti semula, cukup balikan kembali shell32.dll- menjadi shell32.dll. (tanpa tanda minus)
Saran : Kalau belum ada efeknya, silakan restart komputer agan.


1 komentar: